Tumbuhan yang bernama peria ,yang lebih dikenal dengan nama pare ini biasanya digunakan untuk sayuran (Makanan) . Tanaman ini memiliki rasa yang pahit ,meskipun buahnya memiliki rasa yang pahit tanaman ini banyak yang mengemarinya . Tanaman ini ditemukan di daerah tropis ,terutama di indonesia sendiri .Pare /Paria memiliki nama latin Momordica Charantia .
Diluar negri biasanya dijadikan tanaman obat untuk penyembuhan penyakit . karena tanaman ini kaya dengan kandungan yang sangat bagus untuk tubuh .Isi kandungan pada pare adalah
Diluar negri biasanya dijadikan tanaman obat untuk penyembuhan penyakit . karena tanaman ini kaya dengan kandungan yang sangat bagus untuk tubuh .Isi kandungan pada pare adalah
- Energi: 29 kal
- Protein: 1,1 g
- Lemak: 0,3 g
- Karbohidrat: 6,6 g
- Serat: 1,5 g
- Kalsium: 45 mg
- Fosfor: 64 mg
- Zat Besi: 1,4 mg
- Vitamin A: 180 IU
- Vitamin B1: 0,08 mg
- Vitamin C: 52 mg
- Air: 91,2 g.
Selain tanaman ini memiliki kandungan yang bagus untuk tubuh ,tanaman pare bermanfaat untuk kesehatan , seperti
- Mengobati penyakit asma
- Mengobati Gangguan pernafasan
- Mengobati kantung kemih
- Mengobati penyakit ginjal
- Melawan sel kangker
- Dapat menurunkan kolestrol tinggi
- Menjaga kekebalan tubuh
- Mengobati Diabetes
Penderita Diabetes – Pare dapat menurunkan kadar gula darah, namun hati-hati jika mengambil pare untuk menurunkan gula darah, karena menambahkan pare bisa membuat penurunan gula darah terlalu rendah. Memonitor kondisi gula darah dengan lebih hati-hati.
Akan Menjalani Operasi Bedah – Ada kekhawatiran bahwa pare bisa mengganggu kontrol gula darah selama dan setelah operasi. Berhenti mengkonsumsi pare minimal 2 minggu sebelum operasi dijadwalkan.
Memang benar tanaman ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tetapi tanaman ini banyak yang tidak suka denagan rasa yang aneh ( pahit ) , meskipun tidak terlalu menyengat . Dalam tradisi masyarakat Indonesia, buah pare seing dikonsumsi karena dipercaya dapat meningkatkan produksi ASI, menambah nafsu makan dan mengeluarkan racun dari dalam tubuh.Banyak banget manfaat untuk tubuh dan kecantikkan bukan ,tapi anda harus memperhatikan efek samping yang terdapat pada tanaman tersebut.
Semoga bermanfaat untuk anda ,maaf jika artikel saya kurang dipadami , Terimakasih .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar