Jumat, 10 Juli 2015

Daun Katuk Sangat Memiliki Manfaat Untuk Kesehatan




Biasanya, daun katuk dimanfaatkan untuk pelancar air susu ibu ( ASI ). Daun ini sangat banyak ditemukan di kawasan asia tenggara . Daun ini selain untuk pelancar air susu ibu (ASI ). Memiliki banyak manfaat untuk kesehatan ,seperti 
  1. Untuk menyembuhkan bisul
  2. Menyembuhkan demam
  3. Menyembuhkan darah kotor 
  4. Mencegah optioporosis
  5. Mengandung vitamin C yang banyak 
  6. Memiliki kalsium 
  7. Membangkitkan sek 
  8. Membantu mengatasi influenza ( pilek )
  9. Mengandung vitamin A
  10. Memiliki banyak klorofil
Dan masih banyak lagi manfaat dari daun katuk sendiri .Masyarakat sendiri masih belum begitu tau akan manfaat dari daun katuk itu sendiri ,orang beranggapan daun katuk cuma hanya untuk memperlancar ASI ,tetapi kenyataannya bukan itu saja ,daun katuk memiliki kandungan gizi tang baik ,seperti 

 kaya dengan zat  besi, provitamin A dalam bentuk β-carotene, vitamin C, minyak sayur, protein dan mineral lainnya. Daun katuk tua terkandung air 10,8%, lemak 20,8%, protein kasar, 15.0%, serat kasar 31,2%, abu 12,7%, dan BETN 10.2%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam tepung daun katuk mengandung air 12%, abu 8,91%, lemak 26,32%, protein 23,13%, karbohidrat 29,64%, β-carotene (mg/100 g) 165,05 dan energi (kal) 134,10. 
Begitu banyak bukan manfaat dari daun katuk, tetapi anda harus tau efek samping dari daun tersebut ,jika anda mengkonsumsi daun tersebut sangat banyak / berlebihan akan sangat berbahaya untuk kesehatan anda ,akan menyebabkan keracunan papaverin . Anda harus teliti dengan oleh daun-daun yang disekitar anda . jangan asal-asalan mengkonsumsinya ,jika tidak akan fatal .
Semoga bermanfaat untuk anda ,terimakasih . Jika ada kesalahan saya minta maaf dalam kesalahan penulisan maupun perkataan .  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar